DOMPU—Kecewa terhadap kinerja Kepolisian Dompu, sejumlah warga Desa Bara Kecamatan Woja melakukan aksi blokir jalan negara yang melintas di desa terkait. Aksi itu dilakukan usai warga mengubur jenazah Kasman 19…
Portal Berita Online Dompu
News Feed
Paman Diduga Cabuli Keponakan
Bejat, Paman Cabuli Keponakan Angkat DOMPU-Bejat, mungkin itulah kata yang pantas untuk Arifin (50). Warga Dusun Salimi Desa Mbuju, Kecamatan Kilo ini tega mencabuli keponakan angkatnya, MS (15).
TNI dan Penyuluh Siap Sukseskan Upsus Pajale
DOMPU-Menjelang musim tanam, sejumlah Babinsa dan Penyuluh di Kecamatan Kempo menggelar rapat koordinasi. Rapat itu digelar dalam rangka mempersiapkan berbagai kebutuhan di bidang pertanian.
Jelang Akhir Jabatan, HBY Sampaikan Permintaan Maaf
DOMPU–Menjelang akhir masa jabatan sebagai Bupati Dompu periode 2010-2015, Drs H Bambang M Yasin (HBY) menyampaikan permintaan maaf kepada seluruh masyarakat didaerah karena tentu saja dalam memimpin selama lima tahun…
Woow… Ditemukan Air Terjun Tertinggi Di Dompu
DOMPU—Wooow luar biasa kini ditemukan air terjun yang tinggi dan eskotik dipegunungan Saneo Kecamatan Woja Dompu. Air terjun yang diperkirakan tingginya sekitar 60 meter itu tengah menjadi perhatian berbagai elemen…
Belum Mengantongi Ijin, Baliho Rokok LA Dibongkar Paksa
DOMPU—Karena belum mengantongi ijin dari pemerintah setempat sebuah baliho rokok LA yang berdiri kokoh sekitar bundaran DPRD Dompu dibongkar paksa oleh tim penertiban yang dipimpin oleh Kabid Tata Kota, H…
Empat Perda Direvisi
DOMPU—Sebanyak 4 Peraturan Daerah (Perda) akan direvisi. Perubahan sejumlah regulasi itu, sudah masuk dalam Program Legislasi Daerah (Prolegda) tahun 2015. Ketua Badan Legislasi (Banleg) DPRD Dompu, Kurnia Ramadhan SE mengaku,…
Tak Ingin Dialih Fungsikan, Warga Tolak Pemugaran TPU
DOMPU—Tak ingin dialihkan fungsikan sebagai Taman Makam Umum (TPU) Sejumlah warga lingkungan Rato, Kelurahan Karijawa, Kecamatan Dompu, Jumat pagi 9/10 menolak proyek pemugaran TPU terkait. Bentuk penolakanya dengan menyegel pintu…
UKM Perikanan Gelar Bazar Mini
DOMPU—Usaha Kecil Menengah (UKM) yang bergerak disektor perikanan menggelar bazar mini dijalan protokol Soekarno Hatta jum’at kemarin. Kegiatan itu inisiatif sejumlah UKM yang ada yang disuport oleh Dinas Perikanan dan…
Empat Oknum Anggota Polres Dompu Terancam Dipecat.
Dompu—Empat oknum anggota Polres Dompu kini terancam dipecat. Keempatnya tengah dirampungkan proses pemeriksaannya karena di duga terlibat dalam tindak pidana serta melakukan pelanggaran disiplin. Tindak pidana yang dilakukan yakni dugaan…
Bursa Calon Ketua Komisi II DPRD Dompu Menghangat
DOMPU—Bursa calon ketua komisi II DPRD Dompu kini mulai menghangat setelah ketua komisi II Kurniawan Ahmadin meninggalkan jabatanya karena memilih menjadi calon wakil Bupati Dompu berpasangan dengan Mulyadin SH,MH. Sejumlah…
MK Bolehkan Calon Tunggal Berlaga Di Pilkada
Jakarta – Mahkamah Konstitusi (MK) akhirnya membolehkan pasangan calon tunggal berlaga di Pilkada dengan referendum. Rakyat diminta memilih ‘Ya’ atau ‘Tidak’ terhadap calon tunggal tersebut. Sekjen Partai Demokrat Hinca Pandjaitan…
Kampung Unggas Didukung Ketua Komisi III DPRD Dompu
DOMPU—Ketua komisi III DPRD Dompu Nasaruddin SH mendukung penuh munculnya peternak ayam yang ingin mengembangkan menjadi perkampungan unggas. ‘’Ini sesuatu yang harus didukung,’’ ungkap Nasaruddin di Dompu kemarin. Politisi PKS…
Tolak Politik Uang, KPUD Dompu Bagikan 1.200 Stiker
DOMPU—KPUD Dompu gencar melakukan sosialisasi Pilkada damai dan beritegritas. Jum’at kemarin lima komisioner KPUD didampingi sekretaris KPUD dan seluruh stafnya turun kejalan mengkampanyekan tolak politik uang. Mereka membagikan 1.200 stiker…
Jamaah Haji Asal Kilo Dompu Meninggal Di Mina
DOMPU—Jamaah haji asal Desa Malaju Kecamatan Kilo Dompu Muh Daud Dado Paliling meninggal di Mina Saudi Arabia. Almarhum meninggal usai melontar jumrah pada kamis pagi (24/9) kemarin. Wafatnya jamaah haji…
Salat Idul Adha di Dompu Hikmad
DOMPU—Pelaksanaan shalat idul adha di Lapangan Beringin Kabupaten Dompu, kamis (24/9) berlangsung hikmad. Bupati Dompu Drs H Bambang M Yasin bersama wakilnya H Syamsuddin terlihat berada ditengah-tengah ribuan ummat muslim…
Mina Kembali Makan Korban
Arab Saudi–Mina Kembali memakan korban, ratusan Jama’ah haji dinyatakan tewas dan terluka saat berjalan menuju lokasi lontar jumrah pada kamis pagi (24/9) waktu setempat. Mereka tewas akibat terhimpit dan terinjak-injak…
Insiden Mina, Tak Ada Korban Asal Dompu.
DOMPU—Insiden Mina, Arab Saudi yang menewaskan ratusan jamah haji dari berbagai negara, tak satupun berasal dari Kabupaten Dompu. Kepastian itu diperoleh dari Kepala Kementrian Agama Kabupaten Dompu Drs H Syamsul…
Dapat Bantuan Ayam, Kelompok Kasama Weki Gembira
DOMPU—Kelompok petani ternak Kasama Weki Dusun Rasanggaro Desa Matua Kecamatan Woja Dompu mendapat bantuan 300 ekor ayam dari dinas peternakan setempat. Ayam-ayam tersebut sebelum diserahkan terlebih dahulu diperiksa tim pemeriksa…
Kunker DPRD Dompu Kunjungi Pabrik Gula Takalar Sul-Sel
DOMPU—Kunjungan kerja DPRD Dompu Ke Kabupaten Takalar Sulawesi Selatan 9-12 september lalu berhasil mengunjungi Pabrik Gula (PG) Takalar yang terletak diwilayah Polongbangkeng. 27 anggota DPRD Dompu minus tiga DPRD tak…