DOMPU-Badan Pusat Statistik (BPS) Kabupaten Dompu Rabu, 15 Desember 2021 mencanagkan Zona Integritas dilingkup kerjanya. Pencanangan tersebut menjadi momentum bagi segenap jajaran BPS untuk meningkatkan kinerja dalam melayani masyarakat. Kepala…
Headline
BPS Dompu Canangkan Zona Integritas, Wahyuddin : Ini Momentum Kita Tingkatkan Pelayanan Publik
DOMPU-Badan Pusat Statistik (BPS) Kabupaten Dompu, Rabu 15 Desember 2021 mencanangkan pembangunan Zona Integritas menuju wilayah bebas korupsi (WBK) dan wilayah birokrasi bersih melayani (WBBM). Acara yang dihelat dihalaman kantor…
Fenomena Tawuran Antar Pelajar
Oleh : Jumratul Khatimah Akhir-akhir ini sedang banyak diperbincangkan mengenai tawuran antar pelajar. Hal tersebut bukan sebuah masalah sepele bagi Dinas Pendidikan yang selalu merasa…
Nasib Pendidikan Dimasa Pandemi Covid-19
OLEH FADIA Hai, Apa kabar semua? Saya Fadia, mahasiswi semester satu (1) jurusan Perbankan Syariah, Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam, Universitas Islam Negeri Mataram. Saya mencoba sebuah Artikel dengan judul,…
Selain Hutan Gundul, Kendala Drainase Penyebab Meluapnya Banjir Lakey
DOMPU-Dalam sepekan kawasan wisata internasional Lakey menjadi sasaran terjangan banjir bandang. Meski tidak ada korban jiwa. Bencana banjir bandang ini telah menimbulkan ancaman psikis bagi sejumlah pelaku wisata di…
Dua Kali Diterjang Banjir Bandang Kamar Hotel di Lakey Tergenang
DOMPU-Curah hujan yang mengguyur wilayah Kabupaten Dompu sejak siang kemarin menyebabkan terjadinya banjir dibeberapa kawasan. Kali ini terjangan air gunung kembali terjadi di kawasan wisata internasional pantai Lakey, Kecamatan…
Rencana MXGP di Pulau Sumbawa, Gubernur Pikirkan Tampung 300 Ribu Orang
DOMPU-Rencana besar Gubernur NTB, Zulkieflimansyah menggelar seri MXGP di pulau Sumbawa terus mengemuka. Ajang balap motor internasional itu pada tahun 2022 nanti diagendakan akan dilaksanakan di Indonesia. Dan berdasarkan…
Pariwisata Kelas Dunia “Lakey” Minim Perhatian, Gubernur NTB Dinilai Diskriminatif
DOMPU-Kehadiran Gubernur NTB, Zulkieflimansyah di Desa Hu,u Kecamatan Hu,u Kabupaten Dompu, NTB, Minggu (05/12) pagi kemarin diwarnai aksi protes warga. Gubernur datang menghadiri acara peresmian Bank Sampah yang dikelola…
Cegah Ancaman Abrasi, Kodim Dompu Tanam Ribuan Pohon Mangrove
DOMPU-Komitmen jajaran Kodim 1614 Dompu membantu pemerintah dalam upaya pelestarian ekosistem bahari terus dilakukan. Jumat (03/12) pagi tadi, prajurit TNI AD dilingkungan Kodim melaksanakan kegiatan penanaman ribuan bibit pohon Mangrove…
Pasca Dilanda Banjir Pelaku Wisata Lakey Minta Perhatian Pemerintah
DOMPU-Pasca dilanda musibah banjir bandang Jumat (26/11) kemarin. Kini pelaku wisata di kawasan pantai Lakey, Dompu, NTB sangat membutuhkan perhatian pemerintah. Kondisi kerusakan fasilitas umum seperti terputusnya akses jalan,…
Lima Jam Diguyur Hujan Deras, Kawasan Wisataa Lakey Diterjang Banjir
DOMPU-Kawasan wisata pantai Lakey, Kecamatan Hu,u Kabupaten Dompu, NTB kini dilanda duka nestapa. Kawasan wisata bertaraf internasional tersebut sejak Kamis (26/11) malam tadi dilanda musibah banjir bandang. Informasi yang…
Kades Hu,u Minta PT. STM Perhatikan Dampak Sosial Lingkungan
Kades Hu,u Minta PT. STM Perhatikan Dampak Sosial Lingkungan DOMPU-Munculnya persoalan dugaan pencemaran lingkungan dan berkurangnya debit air akibat adanya aktifitas di lokasi pengeboran areal kerja PT. STM terus menua…
Wakil Bupati Tinjau Lokasi Dugaan Pencemaran Lingkungan PT. STM
DOMPU-Mencuatnya dugaan pencemaran lingkungan diwilayah kerja PT. Sumbawa Timur Mining (STM) kini menjadi perhatian pemerintah daerah. Wakil Bupati Dompu, Syarul Parsan ST, MT bersama Dinas Lingkungan Hidup (DLH) dan…
Sampah Membusuk di Kota Dompu, Bupati Turun Tangan Buka TPA
DOMPU-Aksi protes warga dengan menutup akses jalan masuk ke TPA Desa Lune berakhir. Akse jalan masuk TPA sejak Senin lalu ditutup warga, pada Rabu (03/11) siang tadi akhirnya dibuka….
Buang Limbah Medis Sembarangan Adalah Kejahatan Lingkungan
DOMPU-Adanya praktik pembuangan limbah medis yang terjadi di TPA Desa Lune, Kacamatan Pajo memantik reaksi keras pihak Dinas Lingkungan Hidup (DLH). Menurut Kepala Dinas (Kadis) Lingkungan Hidup (LH) Kabupaten…
Pembuangan Limbah Medis di TPA Desa Lune Diselidiki Polisi
DOMPU-Persoalan pembuangan limbah medis di TPA Desa Lune,Kacamatan Pajo, Kabupaten Dompu kini berbuntut panjang. Persoalan tersebut saat ini menjadi perhatian serius pihak kepolisian. Selasa (02/11) siang tadi personil Unit…
Bantah Limbah Covid19, RSUD Dompu Akui Terjadi Human Eror
DOMPU-Temuan adanya praktek pembuangan limbah medis seperti yang dipersoalkan warga Desa Lune dan Desa Jambu di lokasi TPA desa setempat. Hal itu kini mendapat tanggapan pihak RSUD Dompu. Melalui…
Muhammad Subahan Dukung Aksi Warga Tutup TPA Lune
DOMPU-Anggota DPRD Kabupaten Dompu, Muhammad Subahan mendukung penuh langkah dan upaya warga Desa Luna dan Desa Jambu yang melakukan aksi blokade jalan masuk TPA. Menurut politisi asal Partai Persatuan…
TPA Ditutup Warga, Sampah Mulai Menumpuk Disudut Kota Dompu
DOMPU-Aksi penutupan warga Desa Lune yang menutup akses jalan masuk menuju TPA kini berdampak luas. Sebab pasca ditutupnya TPA mulai pagi ini, limbah sampah rumah tangga di masing-masing rumah…
Warga Tutup TPA Lune, Limbah Medis Diduga Bekas Pasien Covid19
DOMPU-Persoalan pembuangan limbah medis yang diduga dilakukan pihak RSUD Dompu di TPA Desa Lune, kini memunculkan fakta mencengangkan. Pasalnya, limbah medis yang dipersoalkan masyarakat yang bermukim disekitar TPA Desa…